Internet Programming language
|
|
B
ahasa pemrograman internet mulai dikembangkan sejak adanya keinginan untuk membuat halaman yang aktif. Misalnya adanya animasi, form isian.
Hingga saat ini teknologi yang bersaing dalam bahasa pemrograman internet yaitu Common Gateway Interface, Java, dan ActiveX. Pengembangan aplikasi dengan CGI sangat mahal biayanya, sukar dipelajari dan tidak platform independent. Sebaliknya java, dengan teknologi virtual machine, dan object oriented, menjadikannya bahasa pemrograman internet yang ampuh dan platform independent. Adapun teknologi ActiveX dari microsoft telah diimplementasikan oleh pengembang software web client dengan model Distributed COM, menjadikan teknologi ini juga platform independent.
Category: Programming language